Penangkaran Buaya Asam Kumbang

Penangkaran Buaya Asam Kumbang

 

Tempat penangkaran buaya asam kumbang Medan depat predikat sebagai penangkaran buaya terbesar se Asia Tenggara. Taman buaya asam kumbang adalah tempat penangkaran reptil besar dan ditakuti. Taman yang memiliki luas sekitar dua hektar lebih ini mendapatkan predikat sebagai tempat penangkaran terbesar di Asia Tenggara.

Tempat penangkaran buaya asam kumbang berada di wilayah kota Medan tepatnya di jalan bunga raya kecamatan medan selayang desa asam kumbang. Pada awalnya asal tempat penangkaran ini bermula dari hobi seorang pemuda medan yang bernama lo tham muk memelihara buaya pada tahun 1959. lama kelamaan bermula dari hobi lalu berkembang pesat menjadi tempat penangkaran buaya yang terbesar di Asia Tenggara.

Untuk makanan buaya setiap harinya pengelola taman memerlukan sedikitnya satu ton daging unggas yaitu ayam dan bebek yang menjadi santapan untuk buaya-buaya di penangkaran. Di tempat ini juga menyediakan ayam dan bebek yang masih hidup bagi para pengunjung yang ingin membelinya untuk diberikan pada buaya.

Taman buaya ini sangat menarik perhatian wisatawan untuk berkunjung ke tempat ini,selain sebagai tempat rekreasi penangkaran ini sering juga dijadikan sebagai tempat edukasi para pelajar untuk mempelajari reptil besar ini.

Anda bisa melihat banyak buaya-buaya yang ada didalam danau saling berebutan mengejar bebek yang dilempar ke kolam. Selain danau di tempat ini juga ada bak-bak yang berisi buaya yang dikelompokan berdasarkan besar dan umur buaya .

Khasiat Jahe

Khasiat Jahe

Jahe berasal dari Asia Tenggara kemudian menyebar ke berbagai negara. Secara tradisional jahe menjadi salah satu jenis rempah yang paling banyak digunakan dalam berbagai jenis makanan dan minuman hampir di seluruh wilayah nusantara Indonesia.

Jahe merupakan sumber vitamin A,C,E,B dan magnesium,kalium,fosfor,kalsium,sodium. Jahe bisa membantu mengurangi kadar gula darah.Bisa juga meredakan nyeri dan peradangan nyeri otot akibat olahraga,sakit kram saat menstruasi, dan artritis.

Untuk menghilangkan jerawat ,anda yang sedang bermasalah dengan jerawat parutlah jahe lalu tempelkan pada bagian wajah yang berjerawat. Terdapat kandungan yang ada dalam jahe yang bisa membantu anda menghilangkan jerawat dan membuat kulit anda menjadi putih bersih bebas jerawat.

Terdapat senyawa fenolik dan flavanoid yang tinggi pada jahe yang memiliki sifat melindungi syaraf. Jus dari perasan jahe bisa meningkatkan kadar protein di otak yang menjaga agar otak tetap sehat.

Mengontrol gilkemik atau kadar darah ,jus jahe dapat membantu mengontrol kadar kolestrol anda, jika anda minum setiap hari secara rutin jus perasan air jahe maka bisa menyembuhkan kolestrol anda.

jahe juga bisa membantu melancarkan aliran darah ke kulit kepala,menjadi nutrisi untuk akar rambut dan merangsang pertumbuhan rambut dan mencegah rambut rontok.

Jahe juga bisa menurunkan atau mengurangi stres,selain membuat badan hangat jahe ternyata dapat membantu mengurangi stres. Harum aroma dari jahe mengandung zat gingerol yang bisa membantu menghilangkan zat kimia berbahaya dalam tubuh.